Wednesday, December 5, 2018

VPN (Virtual Private Network)

Konfigurasi VPN Debian 8

VPN adalah singkatan dari “Virtual Private Network”, merupakan suatu koneksi antara satu jaringan dengan jaringan lain secara privat melalui jaringan Internet (publik). Disebut dengan Virtual Network karena VPN menggunakan jaringan Internet sebagai media perantaranya alias koneksinya bukan secara langsung. Dan disebut Private Network karena VPN sifatnya privat maksudnya hanya orang tertentu saja yang dapat mengaksesnya. Data yang dikirimkan melalui VPN terenkripsi sehingga cukup aman dan rahasianya tetap terjaga, meskipun dikirimkannya melalui jaringan internet, itulah definisi dari VPN.



  • Pertama kita install terlebih dahulu pptpd nya dengan perintah " apt-get install pptpd "
  • Kemudian jika telah terinstall kita tambahkan beberapa scrip yang ada di dalam pptpd dengan perintah " nano /etc/pptpd.conf " lalu ikuti konfigurasi tersebut.


  • Kemudian ketikkan perintah " nano /etc/ppp/pptpd-options "

    • ms-dns 192.168.15.1 (ip server)
      nobsdcomp
    • noipx
    • mtu 1490
    • mru 1490

  • Setelah itu kita ketikkan lagi perintah " nano /etc/ppp/chap-secrets "


  • Kemudian kita restart pptpd nya dengan perintah " /etc/init.d/pptpd restart "


  • setelah itu buka network and sharing center lalu pilih " set up a new connection or network "


  • Lalu pilih " connect to a workplace "


  • Pilih " Use my internet Connection ( VPN ) "


  • Pilih " Set up an Internet Connection "


  • Setelah itu isikan Addres Internet dan Destination Name, Address Internet masukan IP Debian dan Destination Name masukan nama VPN Kalian. 


  • Setelah Itu Pergi Ke " Network Connection " lalu pilih " Properties " VPN yang sudah di buat lalu pilih Security lalu ikuti gambar berikut :




  • Stelah itu buka adapter wifi lalu pilih VPN Debian yang telah dibuat, nanti akan disuruh masukan User Name dan Password


  • Lalu klik OK dan kalian akan Berhasil Connect Ke VPN yang kalian Buat.

















No comments:

Post a Comment